Pengertian Bank, Perbankan dan Kegiatan Usaha Bank Umum

Pengertian Bank, Perbankan dan Kegiatan Usaha Bank Umum

Perbankan adalah segala sesuatu yang berkaitan dengan bank, mencakup kelembagaan, kegiatan usaha, serta cara dan proses dalam melaksanakan kegiatan usahanya.  Perbankan Indonesia dalam menjalankan fungsinya berasaskan demokrasi ekonomi dan menggunakan prinsip kehati-hatian.... Read more »

Produk Domestik Bruto (PDB) Menurut Penggunaan atau Pengeluaran

Produk Domestik Bruto (PDB) merupakan salah satu data ekonomi yang dapat digunakan untuk mengevaluasi kinerja pembangunan ekonomi suatu negara/wilayah. Namun, perangkat data ini juga dapat digunakan untuk kepentingan dan tujuan lain, bahkan... Read more »
7 Tips dan Trik Sales Mobil Dalam Berjualan

7 Tips dan Trik Sales Mobil Dalam Berjualan

7 Tips dan Trik Sales Mobil Dalam Berjualan. Artikel ini akan membahas pertanyaan tentang Apa yang harus dilakukan oleh seorang sales mobil? Bagaimana cara memasarkan mobil? Cara menawarkan produk mobil ke konsumen?... Read more »
Modal Penting Sales Mobil Handal, Hebat dan Profesional

Modal Penting Sales Mobil Handal, Hebat dan Profesional

Modal Penting Sales Mobil Handal, Hebat dan Profesional. Minat masyarakat Indonesia yang besar terhadap otomotif  tak terlepas dari adanya kemudahan untuk mendapatkannya, seperti menjamurnya Leasing yang berlomba-lomba memberikan diskon. Read more »
Tips Menjadi Surveyor Leasing, CMO atau Sales Officer

Tips Menjadi Surveyor Leasing, CMO atau Sales Officer

Edisi sebelumnya telah diulas secara gamblang tentang cara kerja CMO, surveyor leasing atau sales officer dan tugas dan tanggung jawab CMO, surveyor leasing atau sales officer, maka kali ini akan dibahas tentang... Read more »

Perbedaan Tugas CMO (Credit Marketing Officer), SO (Sales Officer) dan Surveyor Leasing

Perbedaan Tugas CMO (Credit Marketing Officer), SO (Sales Officer) dan Surveyor Leasing. Sebelumnya admin hanya membahas tentang Tugas dan Tanggung Jawab CMO (Credit Marketing Officer) Leasing/ Finance/ Pembiayaan, maka sekarang akan dibahas... Read more »
Tanggung Jawab dan Tugas CMO (Credit Marketing Officer) Leasing atau Finance

Tanggung Jawab dan Tugas CMO (Credit Marketing Officer) Leasing atau Finance

Tanggung Jawab dan Tugas CMO (Credit Marketing Officer) Leasing atau Finance. CMO adalah singkatan dari Credit Marketing Officer. CMO merupakan bagian dari salah satu divisi di perusahaan leasing/ finance atau pembiayaan.Tugasnya adalah... Read more »

Kekurangan Menjadi Wirausaha, Wirausahawan atau Wiraswasta

Setelah sebelumnya telah disebutkan manfaat kewirausahaan maka pada kesempatan ini akan membahas kekurangannya atau dampak ketika kita memutuskan untuk berwirausaha. Keputusan itu bergantung pada diri masing-masing. Ada yang memang mendedikasikan dirinya dan... Read more »

Manfaat Kewirausahaan Terutama Bagi Diri Sendiri

Manfaat Kewirausahaan Terutama Bagi Diri Sendiri. Banyak orang berpikir dan berkeinginan untuk menjadi wirausahawan, Read more »

Pengertian Wirausaha, Wirausahawan atau Wiraswasta dan karakteristiknya

Pengertian Wirausaha, Wirausahawan atau Wiraswasta. Sudah sering kita mendengar kata-kata tentang wirausaha, wirausahawan atau wiraswasta. Namun secara umum kita sudah mengetahui bahwa mereka bukanlah karyawan atau pegawai yang bekerja pada perusahaan atau... Read more »